Web Science : Perbedaan Web 1.0 dan Web 2.0

Posted by: widitricahyo / Category:

Perbedaan web 1.0 dengan web 2.0 adalah pada web versi 1.0 kontennya hanya berupa berita dan pengunjung web tersebut hanya bisa melihat dan membaca isi web tersebut. Sedangkan pada web 2.0 pengunjung tidak hanya membaca dan melihat isi blog tersebut melainkan juga dapat memberikan komentar, polling, serta sharing di web tersebut. Selain itu pada web 1.0 seluruh konten berada didalam kekuasaan admin sehingga hanya admin lah yang berhak atas semua isi konten di web 1.0 tersebut. Pada web 2.0 pengguna dan pengunjung diberikan kebebasan dalam memberikan komentar sehingga web versi 2.0 ini lebih disenangi masyarakat.


Baca selengkapnya »